Facebook Masih Situs Terpopuler di Dunia

Romeltea | Follow @romel_tea

facebook
Facebook masih menjadi situs terpoluler di dunia alias paling banyak dikunjungi user di dunia. Media sosial, jejaring sosial, atau media pertemanan online ini masih bercokol di peringat pertama daftar situs terpopuler di dunia alias paling banyak dikujungi user.

Berikut ini data Top 5 Situs Terpopuler di Dunia
Menurut data yang dikoleksi Expanded Ramblings, hingga awal Juni 2013:

1. Facebook 1,11 milyar pengguna
2. YouTube 1 milyar pengguna
3. Twitter 500 juta pengguna
4. Google Plus 343 juta pengguna aktif
5. LinkedIn 225 juta pengguna

Data lain dipublikasi EBIZMBA, hingga Juni 2013 berdasarkan data Alexa Rank:
1. Facebook 750 juta user
2. Twitter 250 juta user
3. LinkedIn 110 juta user
4. Pinterest 85,5 juta user
5. MySpace 70,5 juta user

Situs Terpopuler di Dunia versi Alexa
Untuk situs terpopuler di dunia, menurut Data Alexa:
1. Facebook
2. Google
3. YouTube
4. Yahoo!
5. Baidu.com

Situs Terpopuler di Indonesia
Masih menurut Alexa:
1. Google.com
2. Facebook (Twitter:10)
3. Blogspot (WordPress:9, Blogger.com:11)
4. YouTube
5. Google.co.id

Dalam konteks blogging, data terakhir menunjukkan platform blogspot/blogger unggul atas WordPress.*

Previous
« Prev Post
Author Image

Romeltea
Romeltea adalah onair dan online name Asep Syamsul M. Romli aka Kang Romel. Praktisi Media, Blogger, Trainer Komunikasi from Bandung, Indonesia. Follow me: facebook twitter instagram linkedin youtube

Recommended Posts

Related Posts

Show comments
Hide comments

No comments on Facebook Masih Situs Terpopuler di Dunia

Post a Comment

No Spam, Please!