Blogging: Klik Publish dan Tulisan Anda pun Mendunia

Romeltea | Follow @romel_tea

seo blogging
SAYA tidak begitu sreg dengan judul posting ini, "Blogging: Klik Publish dan Tulisan Anda pun Mendunia", soalnya yang saya ceritakan ini pengalaman usai menulis artikel di blog ini (update).

Beberapa menit usai menulis dan edit tulisan tentang "Dasar-Dasar Jurnalistik", saya coba cek di Google, apakah posting tersebut sudah terindeks di mesin pencari itu.

Betapa kaget --plus gembira juga sih, ternyata sudah terindeks, tapi yang muncul bukan judul dan link posting, tapi alamat blog lain, seperti dalam gambar berikut ini:

indeks jurnalistik google

Ketika diklik, Google membawa saya mask ke blog "Cyber Strategies for a World at War: OPEN SOURCE AGGREGATION & ANALYSIS".

Alamat blognya https://cyberstrategies.wordpress.com/tag/george-washington-university/. Homepagenya https://cyberstrategies.wordpress.com/

Kok bisa? Kaget, juga sedikit agak "takut", soalnya kok "dipantau" oleh blog Goerge Washington University?

Ketika saya cek lagi, ternyata ada di widget RSS seperti dalam gambar berikut ini:

Saya telusuri lagi, ternyata sumbernya dari RSS Feed Meltwater Group.
 
indeks jurnalistik google
 Halah....! Kok bisa? Nanti deh, saya dalami, saya perdalam kasus ini, siapa tahu ternyata benar kita harus menyelamatkan KPK. #SaveKPK!

Itu saja ceritanya soal Blogging: Klik Publish dan Tulisan Anda pun Mendunia! Wasalam. (http://asmromli.blogspot.com/).*

Previous
« Prev Post
Author Image

Romeltea
Romeltea adalah onair dan online name Asep Syamsul M. Romli aka Kang Romel. Praktisi Media, Blogger, Trainer Komunikasi from Bandung, Indonesia. Follow me: facebook twitter instagram linkedin youtube

Recommended Posts

Related Posts

Show comments
Hide comments

No comments on Blogging: Klik Publish dan Tulisan Anda pun Mendunia

Post a Comment

No Spam, Please!